Harga roko melambung 50 ribu/bungkus ramai di WA.

Hello guys.
Rame banget nih di WA di BBM broadcast mengenai harga rokok yang mulai berlaku bulan depan September 2016. Kabar mengerikan buat para pecandu rokok ini mulai  beredar di media sejak presiden Jokowi mengumumkan akan kenaikan harga rokok menjadi 50ribu per bungkus.
harga rokok naik 50 ribu / bungkus
Harga rokok september 2016
Jelas ini membuat banyak orang yang merokok kaget. Harga 50 ribu bukan harga yang murah, bisa sebanding dengan beras sebanyak 5 liter dengan kualitas bagus. Nah loh gimana? Mau beli beras untuk keluarga atau beli rokok yang dinikmati sendiri.

Bukan hanya itu saja, kekhawatiran juga menghantui para pedagang rokok. Mereka harus menaikan modalnya menjadi 10x lipat, biaya yang amazing. Biasanya 1 slop rokok seharga 100 ribu, kini menjadi 500 ribu. Artinya modalnya harus naik 5x lipat.

Nah gosip-gosip yang beredar di media juga adalah harga untuk masing-masing rokok itu sendiri. Seperti dibawah ini adalah daftar harga rokok dengan harga baru diatas 50 ribu.

-Dunhill Merah Rp.50.800
-Dunhill Mild Rp.48.200
-Dunhill Menthol Rp.50.200
-Lucky Strike Filter Rp.43.800
-Lucky Strike Light Rp.42.800
-Country Merah Rp.42.800
-Country Light Rp.42.200

-Marlboro Merah Rp.51.800
-Marlboro Light Rp.48.500
-Marlboro Menthol Rp.48.800
-Marlboro Black Menthol Rp.51.200
-Marlboro Ice Blast Rp.52.500

-Pall Mall Filter Rp.42.500
-Pall Mall Light Rp.43.800
-Pall Mall Light Menthol Rp.43.800
-Djarum Super 16 Rp.39.500
-Djarum MLD Rp.40.500
-Djarum Black Rp.38.800
-Djarum Black Menthol Rp.39.200
-Djarum 76 Rp.32.800
-Djarum Clavo Filter Rp.36.200
-Djarum Clavo Kretek Rp.34.800

-Gudang Garam Filter Rp.40.500
-Gudang Garam Signature Rp.42.200
-Gudang Garam Signature Mild Rp.40.800
-GG Mild Rp.40.500
-Gudang Garam Surya 16 Rp.42.400
-Gudang Garam Surya Exclusive Rp.44.800
-Gudang Garam International Rp.40.200
-LA Light Rp.38.800
-LA Menthol Rp.39.500
-LA Light Ice Rp.40.800
-LA Bold Rp.40.200

-Surya Pro Mild Rp.38.800
-Sampoerna Mild Rp.48.800
-Sampoerna Menthol Rp.47.500
-U Mild Rp.35.800
-Class Mild Rp.42.500
-Star Mild Rp.40.800
-Star Mild Menthol Rp.42.500
-Dji Sam Soe Magnum Filter Rp.45.500
-Dji Sam Soe Magnum Blue Rp.45.200.

Padahal pemerintah belum memberikan pengumuman secara resmi tentang harga rokok yang dibilang “Mengerikan” ini. Daftar harga ini oleh netizen memang ditanggapi  seolah-olah nyata san nanti akan direalisasikan.

Sebenarnya Kabar harga rokok yang mahal ini berawal dari berita event 3rd Indonesian Health Economics Association (InaHEA) Congress di Yogyakarta, Kamis (28/7/2016) malam. Kemudian juga dibumbui oleh rumor tentang bakal berlakunya harga minimal Rp 50 ribu per bungkus rokok pada bulan September 2016.


bisa jadi rantai berimbas nih buat semua kalangan.
Rokok diborong karena takut kehabisan.
pedagang stok banyak
pembuat keteteran pesanan
setelah kosong dipasaran harga naik padahal dilapangan banyak.


Kita tunggu saja bulan depan apakah benar akan naik datas 50ribu/ bungkus atau tetap.